Tutorial Trigger Dengan PHP mysql

selamat pagi gan, salam semangat yah..
jadi ceritanya nemu tutorial tentang triger di salah satu blog, namun, ane lupa alamatnya,
jadi mudah-mudahan ilmunya bermanfaat,, amiin..

oke, balik lagi ke materi, maternya tentang trigger,
apasih trigger itu ???

ane rasa, googling tentang, trigger buanyak dah,, hehehe
tapi disini ane ngga menjelaskan secarat terperinci mengenai teori trigger..

karna karna teori..ane rasa mumet..eheheee

oke langsung saja kita praktikan...

oke pertama tama buat database latihan

create database latihan

lalu buat table coba
create table coba(
kode varchar(5),
nama Varchar (30))

lalu buatlah table coba2,

create table coba2(
kode varchar(5),
nama Varchar (30))

lalu yang terakhir buat table tran

create table tran(
kode varchar(5),
kodetran varchar(5),
jumlah double)

//pembuatan trigger
buat trigger di table coba ketika evennya adalah insert,

CREATE TRIGGER auto_insert_coba2 AFTER INSERT ON coba
FOR EACH ROW begin
insert into coba2(kode,nama)values(New.kode,New.nama);
end

pengertian,
create trigger= langkah awal untuk memberikan nama trigger dimana namanya adalah auto_insert_coba2, dan namanya bebas,boleh apa saja,tetapi usahakan agar mudah
mengidentifikasinya ya(recomend saja).
after insert on = Nah didalam trigger ada 2 kejadian waktu, dimana ada after dan before,yaitu after yang artinya setelah menginsertkan di table coba
bisa juga dengan fungsi before insert on, dimana yang artinya sebelum menginsertkan di tabel coba,
for each row begin= yaitu mendefinisikan, atau memberi suatu perintah untuk memicu table lain, kebetulan, diatas tabel yang akan di picu adalah tabel coba2,
dimana tabel coba2 akan terinsert otomatis,ketika tabel coba mulai mengisertkan atau memasukan data.

//buat trigger di table coba,ketika evennya adalah update

CREATE TRIGGER auto_update_coba2 BEFORE UPDATE ON coba
FOR EACH ROW begin
update coba2 set kode=NEW.kode,
nama=NEW.nama where kode=NEW.kode;
end

pengertian
create trigger= langkah awal untuk memberikan nama trigger dimana namanya adalah auto_insert_coba2, dan namanya bebas,boleh apa saja,tetapi usahakan agar mudah
mengidentifikasinya ya(recomend saja).
Before update on =sama seperti even insert trigger, ada 2 kejadian waktu, dimana ada after dan before,yaitu after yang artinya setelah mengupdatekan di table coba
bisa juga dengan fungsi after update on, dimana yang artinya sebelum mengupdatekan di tabel coba,
for each row begin = sama seperti yang diatas, yaitu mendefinisikan, atau memberi suatu perintah untuk memicu table lain, kebetulan, diatas tabel yang akan di picu adalah tabel coba2,
dimana tabel coba2 akan terupdate otomatis,ketika tabel coba mulai diupdatekan data.

//buat trigger di table coba,ketika evennya adalah delete

CREATE TRIGGER auto_delete_coba2 AFTER DELETE ON coba
FOR EACH ROW begin
delete from coba2 where kode=OLD.kode;
delete from tran where kode=OLD.kode;
end

pengertian
create trigger = sama seperti fungsi yang diatas
after delete on = juga sama fungsinya yang dituliskan diatas, hanya berbeda perintah saja, dimana printah ini adalah ketika evennya di delete,
for each row begin = mendefinisikan, atau memberi suatu perintah untuk memicu table lain, kebetulan, diatas tabel yang akan di picu adalah tabel coba2,dan table tran
dimana tabel coba2 dan tabel tran akan terdelete otomatis,ketika tabel coba mulai dideletkan data berdasarkan kode.

jika sudah selesai semuanya, tanpa mengalami eror,
maka coba agan masukan data baru di table coba, maka di table coba2 akan otomatis terinputkan datanya,
dan coba agan edit data berdasarkan namanya saja, maka data di coba2 juka namanya ikut teredit,
dan coba agan tambahkan data di table tran, dan kodenya samakan dengan table coba,lalu coba agan delete datanya di table coba, maka data akan terhapus
di tabel coba,tabel coba2, dan table tran berdasarkan kode.

oke gan.. mudah-mudahan bermanfaatya ..aminn

ohn ya..kalau mau langsung download filenya klikdownload

gitu aja dah dari ane.. assalamualaikum..

:)

2 comments

itu maksudnya New.kode sama OLD.kode apaan ya gunanya? terus nama Trigger nantinya diatampilin dimana? apa cuma kaya buat pengingat aja??

Reply

kang kl itu gmn implementasinya di PHP?

Reply

Post a Comment